04 Juni 2012

Sendal Jepit dan Ijazah SMA

Pertama, terlepas dari kita suka atau tidak suka, apakah Dosen memiliki hak untuk melarang mahasiswa beralaskan sendal jepit di dalam kelas? Sebetulnya, apa dosa dari sandal jepit tersebut?
Kedua, apakah perlu ijazah (SMA) untuk masuk ke perguruan tinggi (PT)? Apakah yang tidak berijazah tidak boleh belajar di PT?

DISCLAIMER


This is HOW Me Do IT! Grrr... this blog memo is mainly written for OWN PURPOSES. This post is based on "Google Here, There, and Everywhere". Whether this is PLAGIARY or RESEARCH, there has never been a claim that this is an original work, nor is it necessarily the best solution, and not for Scopus consumption :). Please provide feedback, especially if you have alternative explanations. Hopefully, this note will be helpful in the future when you have forgotten how to solve this trivia problem.


DISKLAIMER


INIlah yang KUlakukan! Grrr... memo blog ini terutama ditulis untuk KEPERLUAN SENDIRI. Tulisan ini berbasis "Google Sana, Google Sini, Coba Itu, Coba Ini, Lalu Tanya-tanyi". Entah ini PLAGIAT, entah ini RISET, yang jelas tidak pernah ada klaim bahwa ini merupakan karya asli, serta belum tentu pula merupakan solusi terbaik, serta bukan untuk konsumsi Scopus :). Mohon kiranya memberikan tanggapan, terutama jika memiliki solusi alternatif. Semoga catatan ini akan bermanfaat di masa mendatang, saat sudah lupa cara menyelesaikan masalah trivia ini.

This is the Way!

3 komentar:

  1. Re: Sandal jepit:
    Saya pikir cara orang berpakaian sebaiknya tidak dilarang. Toh, ini sebagai bentuk pluralitas.

    Re: Ijazah SMA:
    Saya, sih, lebih setuju kalau orang bisa masuk PT tanpa ijazah. Toh, sepengetahuan saya, tidak semua pelajaran SMA saya pelajari dipakai di PT.

    BalasHapus
  2. JP:
    1) Sampai di mana wewenang Dosen di dalam kelas? Apakah semua aturan harus ditetapkan institusi, atau apakah ada aturan yang diserahkan kepada masing-masing dosen? Batasannya di mana?

    2) Lalu bagaimanakah sebuah institusi menetapkan aturan? Apakah semua aturan harus ada alasan yang jelas?

    BalasHapus
  3. setuju.. sendal jepit boleh2 aja lah.. yang penting otaknya jalan, dan tetap sopan.

    di luar negeri ke kampus malah pake celana pendek ama sendal... panas soalnya. Kalo winter ya gak mungkin kayak gitu.

    BalasHapus